KUE MANGKOK SURABAYA




KUE MANGKOK SURABAYA
KUE MANGKOK SURABAYA
KUE MANGKOK SURABAYA
Kue yang unik ini bernama Kue Mangkok, disebut Kue Mangkok karena memang dikukus dengan menggunakan cetakan kue yang seperti mangkok yang tidak meracuni makanan.

BAHAN KUE MANGKOK SURABAYA:
  • 200 gr tepung beras
  • 30 gr tepung terigu
  • 165 gr tape singkong, haluskan
  • 175 gr gula aren, sisir halus
  • 400 ml air
  • 1 sdt ragi instan
  • ½ sdt baking powder
  • 1 lembar daun pandan, simpulkan
  • PELENGKAP (aduk jadi satu):
  • 150 gr kelapa muda parut
  • ½ sdt garam

CARA MEMBUAT KUE MANGKOK SURABAYA:
  1. Kukus pelengkap selama 10 menit, sisihkan
  2. Rebus air bersama gula aren dan daun pandan sampai gula larut, saring, sisihkan
  3. Campur tepung beras, tepung terigu dan tape singkong,
  4. Aduk rata. Tuang air gula sedikit demi sedikit sambil diuleni sampai kalis (tidak berbintil), masukkan ragi instan, aduk rata.
  5. Masukkan baking powder, aduk rata. Istirahatkan adonan selama 35 menit.
  6. Setelah 35 menit, aduk adonan. Tuang adonan dalam cetakan kue mangkuk hingga penuh
  7. Kukus kue mangkuk dan dandang pengukus yang telah dipanaskan terlebih dahulu selama 25 menit
  8. Sajikan dengan pelengkap

Pemesanan KUE MANGKOK SURABAYA :
Jika Anda sibuk, tak sempat membuat sendiri Kue Mangkok | Kue Mangkok Surabaya, bisa pesan kepada kami. Sudah tentu kami senang melayani Anda.
Pemesanan minimal adalah 100 biji Kue Mangkok Surabaya, dengan harga @ Rp 2.500,-. Pemesanan bisa kami layani paling lambat adalah H-2, dengan menyerahkan DP 60 % dari harga total. Pemesanan bisa bersamaan dengan kue basah surabaya yang lain dengan harga seperti pada DAFTAR HARGA KUE BASAH yang ada di blog kami ini.


Contact : Pak Taufiq | Call Only : 031-7062.7062 | SMS Only : 085631.44.665

Silahkan lihat produk kue kami yang lain disini
Related Post
KUE KETAN SALAK
KUE TOK (THOK)

Arsip Blog