CARA MEMBUAT OSENG KULIT IKAN ASIN TENGGIRI


CARA MEMBUAT OSENG KULIT IKAN ASIN TENGGIRI
CARA MEMBUAT OSENG KULIT IKAN ASIN TENGGIRI
CARA MEMBUAT OSENG KULIT IKAN ASIN TENGGIRI | NASI KOTAK SURABAYA
Masakan dari kulit ikan asin memang kurang begitu akrab di telinga, beda halnya dengan kulit ikan tenggiri yang diolah menjadi pempek kulit. Tetapi sebagian masyarakat sunda mengenal jenis olahan kulit ikan asin tenggiri ini, cukup dengan digoreng kering akan menjadi hidangan yang lezat sebagai teman nasi. Pada kesempatan kali ini, admin resepmasakankreatif.blogspot.com akan berbagi resep masakan oseng kulit ikan tenggiri asin.

RESEP OSENG KULIT IKAN TENGGIRI ASIN

Bahan dan Bumbu :
  • ½ sdt merica
  • 1 ons kulit tenggiri asin, rendam air panas hingga 15 menit, tiriskan
  • ½ sdt garam
  • minyak goreng secukupnya
Bumbu iris :
  • 2 siung bawang putih
  • 4 buah cabai rawit merah atau hijau
  • 3 butir bawang merah
  • 1 buah tomat hijau
CARA MEMBUAT OSENG KULIT IKAN ASIN TENGGIRI :
  1. Panaskan minyak, goreng kulit ikan asin hingga kering, tiriskan.
  2. Tumis bumbu iris hingga harum, masukkan kulit ikan asin. Beri garam dan merica lalu aduk rata dan masak hingga matang. Angkat dan sajikan.
Selamat Memasak!. .
Semoga artikel CARA MEMBUAT OSENG KULIT IKAN ASIN TENGGIRI PLUS RESEP dari NASI KOTAK SURABAYA dapat bermanfaat untuk kalian semua.

---------------------
Jika kalian membutuhkan pelayanan Nasi Kotak, Nasi Bungkus, untuk event dan Acara apapun, baik pernikahan, sunatan, dan sebagainya, silahkan langsung kontak Costumer Service kami.
Terima kasih

Arsip Blog